Hai guys.. Kembali lagi di Vina Blog! Kali ini saya akan membagikan langkah - langkah untuk menginstall Lamp Server. Yuku langsung aja dibaca di bawah ini! :)
A. Pengertian Lamp Server
LAMP adalah istilah yang merupakan singkatan dari Linux, Apache, MySQL dan Perl/PHP/Phyton. Merupakan sebuah paket perangkat lunak bebas yang digunakan untuk menjalankan sebuah aplikasi secara lengkap.B. Latar Belakang
Komponen-komponen dari LAMP :C. Maksud dan Tujuan
Beberapa perangkat lunak yang menggunakan konfigurasi LAMP antara lain MediaWiki dan Bugzilla
- Linux – sistem operasi
- Apache HTTP Server – web server
- MariaDB atau MySQL – sistem basis data
- PHP atau Perl atau Python – bahasa pemrograman yang dipakai
Agar pembaca mengetahui apa itu Lamp Server dan bagaimana cara menginstallnya.D. Pelaksanaan
1. Install Apache
# apt-get install apache2
2. Install PHP
# apt-get install php5 php5-mysql php5-gd php5-json php5-mcrypt php5-xmlrpc php5-cli php5-intl php5-curl php-pear php5-imagickUntuk mengetahui PHP-extention apa saja yang sudah terinstall kita buat file baru pada folder root server :# nano /var/www/html/info.phpKetik script berikut.<?php
phpinfo();
?>
3. Install MariaDB Server
# apt-get install mariadb-serverKonfigurasi mariadb :# mysql_secure_installation
4. Install PHPMyadmin
# apt-get install phpmyadmin
E. Referensi
Buku Hal - hal yang harus dilakukan setelah menginstall server.
Mungkin cukup sekian dulu dari saya kali ini, Terima Kasih :) Semoga Bermanfaat. Aminn :)
Wassalamu'alaikum wr. wb.
0 komentar:
Post a Comment